Abaya Anindya dihiasi dengan bordir dan payet floral yang cantik pada seluruh bagian abaya. Perpaduan bahan sutra, chiffon dan chantilly penuh beads akan memberikan sentuhan glamor namun dengan warna dusty pink membuatnya tetap terlihat feminim dan berkelas.
Anindya
Rp5.950.000,00Price
Silk, chiffon, Chantilly, Embroidery Application
Colors: Dusty Pink
Size:
Measurement M L Bust 110 120 Sleeve Length 53 53 Length 135 135